Lakukan Cara Ini untuk Mencegah Kencing Nanah

Lakukan Cara Ini untuk Mencegah Kencing Nanah

Inilah cara mencegah kencing nanah yang paling pertama harus dilakukan ialah jauhi faktor risikonya. Lalu apa saja langkah untuk menghindari gonore? Simak artikel berikut.

Baca Juga : Seperti apa Obat Alami untuk Penyakit Kencing Nanah?

Kencing nanah atau gonore adalah penyakit yang sering kali tidak menimbulkan gejala atau tanda apapun. Masalah ini termasuk infeksi menular seksual yang berasal dari bakteri Neisseria gonorrhoeae.

Bakteri tersebut dapat menyebar dari cairan sehabis melakukan hubungan intim, rektal, maupun mulut.

Karena jarang menimbulkan tanda-tanda, akibatnya jarang sekali seseorang mengetahui bahwa dirinya terinfeksi akibat melakukan hubungan intim yang tidak aman.

Nah apabila kamu termasuk orang yang paling berisiko terkena penyakit ini maupun aktif secara seksualnya, ada baiknya segera lakukan pencegahannya.

Cara mencegah kencing nanah

1. Gunakan alat kontrasepsi

Sebenarnya tidak ada cara apapun yang efektif untuk pencegahan kencing nanah selain tidak melakukan aktivitas intim secara sembarangan.

Baca Juga:  Kapan Gejala Klamidia Muncul?

Pasalnya memakai pengaman pun tak bisa seratus persen mencegah. Soalnya sangat berisiko terobek dan juga terinfeksi bakteri.

Tetapi bila memakai pengaman juga termasuk meninimalisir tertularnya gonore.

2. Batasi pasangan seksual

Setia hanya satu pasangan merupakan cara efektif dalan pencegahan penyakit menular seksual. Seseorang yang melakukan hubungan intim dengan banyak orang dalam kurun waktu satu bulan.

Akan meningkatkan risiko tertular, apalagi bila hal tersebut dilakukan dalan satu waktu lebih berpengaruh lagi untuk tertular.

Baca Juga:  Biaya Pengobatan Sakit Kencing Di Klinik Mahal?

3. Melakukan pengobatan sampai tuntas

Secara umum masalah ini mudah untuk sembuh. Jika Anda terdiagnosa ada baiknya tuntaskan sesuai dengan anjuran yang dokter berikan.

Selain itu juga, ajaklah pasangan untuk melakukan pemeriksaan dan penaganan gonore. Hal ini memiliki tujuan tercegah terinfeksi kembali.

Bakteri tersebut dapat menyebar dari cairan sehabis melakukan hubungan intim, rektal, maupun mulut.Karena jarang menimbulkan tanda-tanda, akibatnya jarang sekali seseorang mengetahui bahwa dirinya terinfeksi akibat melakukan hubungan intim yang tidak aman.Nah apabila kamu termasuk orang yang paling berisiko terkena penyakit ini maupun aktif secara seksualnya, ada baiknya segera lakukan pencegahannya.

Konsultasi Gratis secara Online 24 Jam Klinik Kencing Nanah Terdekat Jakarta

Carilah referensi klinik untuk penyakit kelamin atau penyakit menular seksual terdekat. Dengan biaya terjangkau serta gratis layanan konsultasi secara online melalui Live Chat WA.

Klinik Spesialis Penyakit Kelamin ini memiliki dokter spesialis kulit kelamin serta staf medis yang berstandar internasional.

Pelayanan yang Kami berikan ramah dan memuaskan, sehingga pasien yang menjalani pengobatan pada klinik kami, serta alat medis yang canggih dan modern.

Baca Juga : Harga Obat Penyakit Kencing Nanah

Bila memiliki penyakit menular seksual atau penyakit kelamin yang mengganggu, segeralah hubungi Klinik Utama Sentosa pada nomor yang tertera diatas.

| |
Meuthia Lathifa menggemari dunia media sosial, telah berkecimpung dalam bidang penulisan dalam beberapa media daring di Indonesia. Saat ini sedang fokus mendalami konten-konten dan penulisan seputar kesehatan sebagai Content Writer di Klinik Sentosa. Kepoin IG Meuthia di @yxmthifa
Klinik kulit dan kelamin terpercaya di Jakarta