Cara Mencegah Radang Testis dan Berbagai Macam Permicunya

Ini Dia Cara Mencegah Radang Testis dan Berbagai Macam Permicunya!

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Jika Anda sedang melakukan perawatan untuk radang testis (orkitis) maka lakukan juga berbagai cara mencegah penyakit ini.

Baca Juga : Simak Penjelasan Mengenai Radang Testis

Orkitis atau orchitis dan dalam bahasa awamnya adalah radang testis merupakan peradangan atau inflamasi akut pada buah zakar. Hal ini biasa terjadi sebagai tanda reaksi sekunder dari infeksi.

Peradangan ini bisa terjadi pada salah satu atau kedua pada buah zakar. Pemicu dari radang testis biasanya dari infeksi virus dan juga bakteri.

Penyakit ini bisa berasal dari infeksi menular seksual, terutama pada gonore dan juga klamidia. Selain itu infeksi ini sering terjadi karena adanya bakteri dan akan menimbulkan epididimitis.

Cara Mencegah Serta Penyebab dari Radang Testis

Penyakit ini bisa menimbulkan rasa nyeri hingga bisa memengaruhi kesuburan. Melakukan pengobatan bisa mengatasi pemicu dari orkitis yang di akibatkan bakteri guna meredakan tanda-tandanya.

Cara mencegah radang testis

Beberapa cara yang bisa Anda lakukan guna pencegahan radang pada buah zakar, di antaranya meliputi:

  • Menjaga kebersihan diri
  • Menghindari kontakan dengan orang yang mengalami sakit PMS
  • Melakukan vaksinasi
  • Menghindari perilakuk yang berisiko
  • Melakukan pemeriksaan secara teratur
  • Dilarang merokok
  • Mengurangi rasa stress
  • Hindari penggunaan bahan kimia yang berbahaya

Penyebab orkitis

Orchitis bisa di sebabkan oleh infeksi bakteri dan juga virus, terkadang penyakit ini bisa di picu dari penyebab yang tidak di ketahui. Untuk penyebab dari bakteri, pada kondisi ini sering menimbulkan epididimitis.

Epididimitis sendiri merupakan penyakit yang  di sebabkan dari infeksi saluran kemih di uretra maupun kandung kemih yang dapat menyebar ke bagian epididimis.

Selain dari IMS dan ISK, ada penyebab lainnya. Di antaranya adalah kelainan dari saluran kemih atau punya riwayat pemasangan kateter urin atau juga alat medis lainnya ke dalam penis.

Sedangkan orkitis dari virus, kondisi tersebut umumnya bisa menyebabkan gondongan. Sekitar dari sepertiga laki-laki yang alami gondongan setelah pubertas juga bisa mengalami radang testis.

Peradangan ini bisa terjadi pada salah satu atau kedua pada buah zakar. Pemicu dari radang testis biasanya dari infeksi virus dan juga bakteri. 

Penyakit ini bisa berasal dari infeksi menular seksual, terutama pada gonore dan juga klamidia. Selain itu infeksi ini sering terjadi karena adanya bakteri dan akan menimbulkan epididimitis.

Konsultasi Gratis secara Online 24 Jam Klinik Orkitis Terdekat Jakarta

Carilah referensi klinik untuk penyakit kelamin atau penyakit menular seksual terdekat. Dengan biaya terjangkau serta gratis layanan konsultasi secara online melalui Live Chat WA.

Klinik Spesialis Penyakit Kelamin ini memiliki dokter spesialis kulit kelamin serta staf medis yang berstandar internasional.

Pelayanan yang Kami berikan ramah dan memuaskan, sehingga pasien yang menjalani pengobatan pada klinik kami, serta alat medis yang canggih dan modern.

Baca Juga : Ini Dia Langkah Mengobati Orkitis (Radang Testis)

Bila memiliki penyakit menular seksual atau penyakit kelamin yang mengganggu, segeralah hubungi Klinik Utama Sentosa pada nomor yang tertera diatas.

| |

Reservasi Online

Anda dapat melakukan Reservasi secara online, tim Klinik Sentosa akan menghubungi Anda dalam waktu maks 1x24 jam ke depan.
Chat Dokter
Klinik kulit dan kelamin terpercaya di Jakarta