Apa Keperuntukan Dokter Andrologi Pria?

Jika anda masih asing dengan dokter andrologi dan bertanya, apa keperuntukan dokter andrologi pria bagi masyarakat? Berikut penjelasan lengkap tentang dokter andrologi itu. Mari simak bersama!
Dokter andrologi (androlog) yaitu seseorang yang mempelajari ilmu andrologi. Cabang ilmu ini adalah salah satu cabang ilmu kedokteran yang spesialisnya menangani kasus atau permasalahan yang berhubungan dalam penanganan medis pria khususnya sistem reproduksi dan urin.
Baca Juga : Dokter Andrologi di Klinik Utama Sentosa
Cabang ilmu yang satu ini sudah berkembang sejak tahun 1960-an. Ilmu kedokteran ini mencangkup berbagai praktik perawatan dan ilmu lainnya untuk mengobati pasien dari penyakit-penyakit lama maupun yang baru ditemukan.
Daftar Isi
TogglePengertian Dokter Andrologi
Pada pria yang sudah tertular penyakit menular seksual (PMS) atau infeksi menular seksual (IMS), kami sarankan untuk segera berkonsultasi kepada dokter spesialis atau ahli dalam bidangnya.
Selayaknya dokter, para androlog juga dapat mendiagnosis, melakukan berbagai tes, menentukan tindakan medis untuk pengobatan hingga perawatan serta memberikan obat-obatan untuk pasien.
Menurut beberapa ahli, untuk adanya penjadwalan rutin setahun sekali setelah laki-laki berusia 15 tahun. Atau bagi pria yang berusia produktif dan sudah aktif dalam melakukan hubungan seksual.
Pekerjaan Dokter Andrologi
Untuk mendiagnosis pasien baik pria dewasa maupun remaja, dokter andrologi akan melakukan beberpa tes fisik guna mencari tau penyebab dari adanya gangguan atau masalah pada tubuh pasien.
Berikut adalah beberapa contohnya:
- Menganalisis pada sperma dan air mani
- Melakukan tes antibody sperma
- Mengevaluasi adanya ejakulasi dini
- Pengujian fragmentasi DNA pada sperma
- Menangani konsultasi kesuburan pria
Selain melakukan pemeriksaan untuk memastikan suatu penyakit pada penderita. Banyak juga androlog melakukan bedah rutin termasuk vasektomi atau operasi kontrasepsi untuk pria.
Penanganan Pria di Dokter Andrologi
Berbeda dengan wanita, ada beberapa penyakit atau kelainan yang hanya bisa menyerang pria seperti gangguan pada penis. Masalah ini adalah satu hal yang sangat berpengaruh pada kelangsungan hidup pria.
Selain dapat menimbulkan rasa malu, beberapa penyakit juga dapat menimbulkan rasa gatal, terbakar serta ketidaknyamanan pada pria.
Beberapa penyakit atau gangguan seksual pada pria adalah sebagai berikut:
- Ejakulasi dini. Kejadian ini terjadi ketika pria terlalu cepat mencapai orgasme kurang dari satu menit saat penestrasi sudah dilakukan.
- Disfungsi ereksi. Ketidak mampuan pria untuk mencapai atau mempertahankan ereksi saat berhubungan seksual.
- Gangguan prostat. Prostat ialah kelenjar yang memproduksi air mani. Masalah ini sering terjadi pada pria diatas 50 tahun.
- Infertilitas pada pria. Atau yang dikenal dengan kemandulan pada pria dapat disebabkan kurangnya pembentukan atau pergerakan sperma.

Pengobatan oleh Androlog
Anda mungkin penasaran tentang kapan anda harus pergi untuk melakukan pemeriksaan ke dokter spesialis kelamin atau andrologi.
Beberapa masalah atau penyakit bisa saja tidak ada gejala awalnya. Namun kami sarankan untuk segera melakukan konsultasi ke androlog bila anda mengalami:
- Alat kelamin terutama penis terasa sakit seperti terbakar. Kondisi seperti ini biasanya bersamaan dengan keluarnya cairan putih (nanah).
- Penis terasa nyeri saat anda buang air kecil bersamaan dengan darah.
- Nyeri pada testis.
- Kelainan bentuk penis. Misalnya penis yang berbentuk bengkok atau terdapat benjolan tidak normal pada bagian penis atau testis.
- Timbulnya rasa nyeri pada punggung bagian bawah, panggul atau sekitar area kelamin.
Baca Juga : Dokter Spesialis Pria Ternama di Jakarta
Jika Anda mengkhawatirkan masalah kesuburan atau rasa ketidaknyamanan setelah berhubungan dengan pasangan, sebaiknya segera mengunjungi dokter spesialis pria atau Androlog.
Dokter spesialis pria di Jakarta terdapat di Klinik Utama Sentosa Jakarta. Klinik ini dapat membantu pria yang bingung jika harus melakukan konsultasi saat ada gangguan atau keluhan pada alat kelaminnya.
Artikel Terbaru
- Miss V Tidak Nyaman? Mungkin Ini Gejala Infeksi Serviks yang Perlu Kamu Tahu Februari 16, 2025
- Bahaya Mengobati Infeksi Gonore dengan Obat-obatan yang Tidak Tepat, Waspada! Februari 15, 2025
- Tak Hanya Impotensi! Ini 5 Jenis Masalah Seksual yang Sering Dikeluhan Pria Februari 13, 2025
- Perhatikan! Ini Ciri-Ciri Penyakit Sifilis pada Kelamin yang Sering Diabaikan Februari 12, 2025
- Jangan Panik! Vagina Bau dan Gatal Bisa Diatasi dengan Langkah Mudah Februari 11, 2025
Alamat Klinik Sentosa
Jl. Raya Boulevard Timur Blok ND1 No 53 Kelapa Gading, Jakarta Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240
Email: info@sentosaklinik.com
Phone: 0812-1230-6885
Whatsapp: 0812-1230-6885
Office Hours:
Senin s/d Minggu
Pukul: 10.00-20.00 WIB