Metode Pengobatan Penyakit Sifilis

Metode Pengobatan Penyakit Sifilis

Metode pengobatan yang biasa dokter pakai untuk mengobati penyakit sifilis adalah dengan menggunakan antibiotik.

Baca Juga : Bagaimana Cara Mengobati Pada Sifilis

Namun, tidak semua tahapan sifilis menggunakan antibiotik sebagai pengobatannya. Terutama untuk tahapan laten dan tersier, yang merupakan jenis yang terparah dari tahapan lain dari penyakit ini.

Banyak kah orang yang mendengar penyakit sifilis atau raja singa. Raja singa atau sifilis merupakan penyakit yang menyerang pada organ reproduksi wanita maupun pria yang penyebabnya adalah infeksi bakteri.

Jika anda merasa terkena penyakit ini, segera kunjungi klinik spesialis penyakit kelamin terdekat dan  lakukan konsultasi dengan dokter ahli penyakit kelamin.

Raja Singa

Yaitu merupakan jenis dari penyakit menular seksual yang penyebabnya oleh infeksi dari bakteri. Pada umumnya, sifilis adalah penyakit yang awalnya adalah luka pada sekitar alat kelamin, dubur, maupun mulut.

Kemunculan pada luka itu tidak menimbulkan rasa sakit dan rasa nyeri. Karena lukanya tidak menimbulkan rasa sakit atau nyeri, para penderitanya tidak menyadarinya secara langsung.

Bila tidak mendapatkan penangana  secara tepat dan sejak awal, maka penyakit sifilis akan menimbulkan komplikasi penyakit lainnya.

Diagnosis Penyakit Raja Singa

Dokter ahli penyakit kelamin akan melakukan diagnosis penyakit sifilis dengan melakukan pemeriksaan darah pada laboratorium. Ada 2 macam dari jenis pemeriksaan darah guna mendiagnosis sifilis.

Yaitu dengan tes VDRL (Venereal Disease Research Laboratory) serta tes TPHA (Treponema Pallidum Haemagglutination). Pemeriksaan tersebut berguna mendeteksi antibodi terhadap bakteri penyebab sifilis.

Langkah Pengobatan

Terutama untuk tahapan laten dan tersier, yang merupakan jenis yang terparah dari tahapan lain dari penyakit ini.
Metode Pengobatan Sifilis

Langkah pertama untuk pengobatan sifilis yaitu harus sesuai dengan tahapannya. Untuk penderita sifilis primer serta sekunder, dokter akan menyuntikan antibiotik pada otot pasien.

Sedangkan, untuk pasien yang mengidap tahapan tersier akan mendapatkan antibiotik melalui infusan. Tak hanya tahapan tersier saja, ibu hamil juga sama halnya pemberian antibiotik yang sama pada tahapan tersebut.

Selesai mendapatkan pengobatan, para penderita raja singa akan mendapatkan pemeriksaan pada darah untuk memastikan infeksi telah sembuh secara total.

Konsultasi Gratis secara Online 24 Jam

Jika mengalami Penyakit Sifilis atau raja singa dan ingin melakukan metode pengobatan seperti diatas, anda bisa tanyakan dengan dokter spesialis kelamin.

Maka carilah referensi klinik untuk penyakit kelamin dan penyakit menular seksual dengan biaya terjangkau serta gratis layanan konsultasi secara online melalui Live Chat WA.

Baca Juga : Berapa Biaya Pengobatan Sifilis Di Klinik Utama Sentosa?

Klinik Spesialis Penyakit Kelamin kami memiliki Dokter Spesialis Kulit Kelamin serta Staff Medis yang berstandar internasional dengan pelayanan ramah dan memuaskan untuk pasien yang menjalani pengobatan pada klinik kami, serta alat medis yang canggih dan modern.

Jika kamu memiliki penyakit menular seksual atau penyakit kelamin yang mengganggu, segeralah hubungi Klinik Utama Sentosa pada nomor yang tertera diatas.

| | |

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Reservasi Online

Anda dapat melakukan Reservasi secara online, tim Klinik Sentosa akan menghubungi Anda dalam waktu maks 1x24 jam ke depan.
Chat Dokter
Klinik kulit dan kelamin terpercaya di Jakarta