Sifilis – Penjelasan, Penyebab, serta Faktor Risiko

Sifilis - Penjelasan, Penyebab, serta Faktor Risiko

Penyakit sifilis atau raja singa merupakan infeksi menular seksual, yang penyebabnya adalah bakteri. Penyakit ini akan mempunyai tanda luka yang tidak menimbulkan sakit, dan akan muncul pada alat kelamin, rektrum, serta mulut.

Baca Juga : Klinik Utama Sentosa Jakarta : Pengobatan Penyakit Sifilis Terbaik

Kondisi tersebut bisa menyebar dari orang ke orang lain dari kontak kulit maupun selaput lendir dari luka tersebut.

Setelah seseorang terinfeksi, faktanya bakteri penyebab raja singa yang tidak aktif dapat aktif kembali selama beberapa dekade kedepan. Segera lakukan pengobatan pada klinik spesialis penyakit kelamin terpercaya.

Jika mendiagnosis dengan cepat, penyakit tersebut dapat sembuh dengan cepat dan bisa sembuh hanya pemberian obat antibiotik. Bila penyakit ini telat mendapat pengobatan atau tidak diobati maka akan merusak jantung, otak, ataupun organ lain.

Selain itu, pada ibu hamil juga bisa tertular penyakit ini dan menularkan pada janinnya.

https://www.youtube.com/watch?v=B79gF8jW1gs&ab_channel=KlinikSentosaJakarta

Penyebab Penyakit Raja Singa

Bakteri yang menjadi penyebab penyakit ini adalah Treponema Pallidum. Cara umum penyebaran penyakit tersebut adalah berkontakan dengan luka orang yang terinfeksi atau melakukan aktifitas seksual.

Bakteri tersebut akan masuk kedalam tubuh lewat luka kecil atau luka lecet pada kulit maupun selaput lendir. Penyakit raja singa tidak akan menyebar melalui toilet, bak mandi, pakaian, peralatan makan, kolam renang, dan lain sebagainya.

Jika sudah sembuh dari penyakit ini, maka bakteri tidak akan kembali atau kambuh dengan sendirinya.

Kondisi tersebut bisa menyebar dari orang ke orang lain dari kontak kulit maupun selaput lendir dari luka tersebut.
Penyakit Sifilis

Faktor Risikonya

Bagi siapapun yang aktif secara seksual mungkin akan terkena penyaki ini. Akan tetapi ada beberapa orang yang memiliki peningkatan risikonya yang lebih besar terinfeksi.

Inilah risiko akan menjadi lebih tinggil apabila:

  • Seseorang menjadi penyuka sesama jenis atau biseksual
  • Melakukan aktivitas seksual tidak menggunakan alat kontrasepsi
  • Terlalu sering mengganti pasangan seksual
  • Pengidap AIDS/HIV
  • Melakukan aktivitas intim dengan pengidap penyakit ini
  • Mengidap penyakit menular seksual

Konsultasi Gratis secara Online 24 Jam

Jika mengalami Penyakit Sifilis atau raja singa dan ingin mengetahui apa penyebab dan faktor risikonya, anda bisa tanyakan dengan dokter spesialis kelamin.

Maka carilah referensi klinik untuk penyakit kelamin dan penyakit menular seksual dengan biaya terjangkau serta gratis layanan konsultasi secara online melalui Live Chat WA.

Baca Juga : Bagaimana Cara Mengobati Pada Sifilis

Klinik Spesialis Penyakit Kelamin kami memiliki Dokter Spesialis Kulit Kelamin serta Staff Medis yang berstandar internasional dengan pelayanan ramah dan memuaskan untuk pasien yang menjalani pengobatan pada klinik kami, serta alat medis yang canggih dan modern.

Jika kamu memiliki penyakit menular seksual atau penyakit kelamin yang mengganggu, segeralah hubungi Klinik Utama Sentosa pada nomor yang tertera diatas.

| | |

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Reservasi Online

Anda dapat melakukan Reservasi secara online, tim Klinik Sentosa akan menghubungi Anda dalam waktu maks 1x24 jam ke depan.
Chat Dokter
Klinik kulit dan kelamin terpercaya di Jakarta