5 Tanda-tanda Penis Sakit Saat Pipis Perlu Dikhawatirkan, Cek yuk!

Gambar Penis Sakit Saat Pipis

Klinik Utama Sentosa, Jakarta – Anda mungkin salah satu orang yang mungkin sedang mengalami keluhan penis sakit saat pipis saat ini bukan?

Iya, kondisi penis sakit saat pipis ini juga bisa menjadi indikator utama kesehatan reproduksi pria loh.

Adanya ketidaknyamanan atau rasa sakit ini tentu saja perlu di atasi dengan serius dan segera sebelum menjadi kondisi yang kronis.

Untuk itu, artikel ini akan membahas beberapa tanda-tandanya dan kapan sebaiknya Anda mengkonsultasikannya dengan profesional medis.

Berikut adalah 5 tanda-tanda yang perlu di khawatirkan terkait keluhan penis sakit saat pipis, antara lain adalah:

1. Rasa Sakit atau Terbakar

Jika Anda merasakan sensasi terbakar atau rasa sakit yang tidak biasa saat pipis, terlebih jika pipis sedikit tapi sering (anyang-anyangan).

Cek! Ini bisa menjadi tanda infeksi saluran kemih (ISK) atau penyakit menular seksual (PMS).

Infeksi seperti gonore atau klamidia dapat menyebabkan gejala penis sakit saat pipis secara intens.

Pastikan Anda segera berkonsultasi dengan dokter andrologi Klinik Utama Sentosa Jakarta untuk diagnosis dan pengobatan yang tepat.

2. Pembengkakan atau Kemerahan

Pembengkakan atau kemerahan pada penis atau sekitarnya bisa menjadi tanda peradangan atau infeksi.

Kondisi infeksi pada uretra atau prostat dapat menyebabkan gejala penis sakit saat pipis bagi sebagian pria.

Jangan abaikan perubahan warna atau bentuk pada organ reproduksi Anda, dan segera temui dokter ahli kami untuk evaluasi lebih lanjut.

3. Keluarnya Cairan yang Tidak Normal

Jika Anda melihat adanya cairan yang tidak biasa seperti nanah atau darah saat kencing, ini dapat menunjukkan adanya infeksi atau masalah lainnya.

Cairan yang keluar dari penis seharusnya tidak terjadi dalam keadaan normal.

Oleh karena itu, pemeriksaan dokter berkompeten di Klinik Utama Sentosa adalah langkah yang tepat untuk menilai sumber masalahnya.

4. Nyeri pada Testis atau Pangkal Paha

Jika sakit pipis melibatkan nyeri testis atau pangkal paha, bisa jadi ini tanda infeksi prostat atau epididimitis.

Kedua kondisi tersebut memerlukan perhatian medis segera untuk mencegah komplikasi lebih lanjut.

5. Demam dan Kelelahan

Penis sakit saat pipis yang di sertai demam atau kelelahan tanpa sebab, dapat mengindikasikan adanya infeksi yang lebih serius.

Infeksi saluran kemih bagian atas (pielonefritis) atau gangguan prostat dapat menyebabkan gejala sistemik seperti demam dan kelelahan.

Jangan tinggal diam dan segera konsultasikan dengan dokter Klinik Utama Sentosa untuk penanganan medis tepat, akurat, dan efektifnya.

Gambar Penis Sakit Pipis

Kapan Harus Menghubungi Dokter Andrologi?

Jika Anda mengalami salah satu tanda diatas dan penis sakit saat pipis, segera menghubungi dokter ahli andrologi Klinik Utama Sentosa.

Baca Juga: Pipis Nanah Pada Pria, Apa Penyebab dan Gejalanya?

Ingat! Kesehatan reproduksi sangat penting, dan tindakan cepat dapat mencegah perkembangan masalah menjadi lebih serius.

Mengabaikan tanda-tanda tersebut dapat menyebabkan komplikasi yang sulit diatasi seiring berjalannya waktu.

Jangan khawatir atau malu, konsultasi online 24 jam gratis kami hadirkan dengan akses chat WhatsApp dokter langsung disini. ⇒ [Tanya Dokter Kelamin]

Dengan prioritas layanan medis khusus kelamin di Jakarta, Anda akam mendapatkan penanganan yang komprehensif dengan biaya terjangkau.

tunggu apalagi, silahkan klik dan dapatkan informasi medis sesuai kondisi Anda dari dokter berkompeten kami sekarang! ⇒ [Live Chat WhatsApp]

Tenang, setiap aspek layanan yang kami tawarkan memberikan prioritas kenyamanan, kesembuhan, serta privasi pasien yang terjaga.

| |

Reservasi Online

Anda dapat melakukan Reservasi secara online, tim Klinik Sentosa akan menghubungi Anda dalam waktu maks 1x24 jam ke depan.
Chat Dokter
Klinik kulit dan kelamin terpercaya di Jakarta